UPT Laboratorium Lingkungan Dinas Lingkungan HIdup Kabupaten Gunungkidul telah menerima sebanyak 15 Pengujian air dan limbah di periode semester 1 Tahun 2024 ini, dengan jumlah sample yang masuk sebanyak 46 sampel uji. Dengan telah terakreditasinya Laboratorium Lingkungan di Komite Akreditasi Nasional dengan nomor registrasi LP-1909-IDN diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan publik untuk mengujikan air dan limbah […]
Pada tanggal 26 Juni 2024, UPT Laboratorium Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul telah menerima kunjungan dari PTSP Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam rangka validasi data Registrasi UPT Laboratorium Lingkungan DLH Kabupaten Gunungkidul. Merujuk pada Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan No. P.23 tahun 2020 tentang Laboratorium Lingkungan bahwa Laboratorium Lingkungan yang sudah terakreditasi […]
Dalam rangka pengendalian lingkungan, Dinas Lingkungan Hidup(DLH) Kabupaten Gunungkidul melakukan pengambilan sampel air sumur pantau. Pengambilan sampel dilakukan di sumur pantau yang terletak di TPAS Wukirsari, Baleharjo dan dilakukan oleh petugas dari UPT. Laboratorium Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul pada Senin, 25 Maret 2019 pukul 09.30. Sampel air yang diambil kemudian diuji di Laboratorium […]
Dalam rangka meningkatkan derajad kesehatan dan pengawasan kualitas air di lingkungan masyarakat serta agar terhindar dari gangguan kesehatan yang tidak diinginkan,maka Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul secara rutin setiap bulannya melakukan pengujian kualitas air. Untuk sampel pengujian air di bulan Februari ini dilakukan di 3 titik,yaitu di Sungai Oyo Semin, Anak Sungai Oyo di Desa […]
Untuk menuju akreditasi laboratorium, UPT Laboratorium Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melakukan orientasi kerja ke UPT Laboratorium Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bantul pada Rabu,16 Januari 2019. Acara diisi dengan perkenalan dan konsultasi ,baik tentang akreditasi maupun tentang kendala yang dialami dalam pengujian beberapa parameter.Orientasi sendiri berarti program pengenalan atau pemberian informasi bagi karyawan seputar […]