Rapat Pembahasan Lahan TPAS Wukirsari

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul (DLH GK) mengadakan Rapat Pembahasan Lahan Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) Wukirsari pada hari Rabu, 05 Juli 2023 mulai pukul 09.00 WIB di Ruang Rapat Wonosadi DLH-GK. Rapat ini dipimpin oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Antonius Hary Sukmono,ST dan dihadiri oleh perwakilan dari Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait, seperti Bappeda, […]

Hari ini, Puncak Peringatan Hari Lingkungan Hidup di Hutan Kota

Jumat, 16 Juni 2023, bertempat di Taman Hutan Kota Wonosari, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan puncak Peringatan Hari Lingkungan Hidup. Adapun jumlah peserta sebanyak kurang lebih 500 orang yang terdiri dari  OPD terkait, Sekolah Adiwiyata Nasioan, mandiri, provinsi dan kabupaten, DLHK DIY, JPSM Kab.Gunungkidul, Kapanewon Wonosari, kalurahan Wonosari, Dukuh Tawarsari dan Dukuh Ringinsari . […]

16 Juni, DLH Akan Selenggarakan Peringatan Hari Lingkungan Hidup Di Taman Hutan Kota

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul akan menyelenggarakan puncak peringatan Hari Lingkungan Hidup Tahun 2023 pada hari Jumat, 16 Juni 2023. Acara ini akan diselengarakan di Taman Hutan Kota, Tawarsari, Wonosari mulai pukul 07.30 WIB s.d. 11.00 WIB dengan tema ” Solusi Untuk Sampah Plastik ”. Acara ini didukung oleh Penggiat Adiwiyata Indonesia (HPAI) Kabupaten Gunungkidul […]

DLH dan JPSM Belajar Bareng Pengelolaan Air Hujan

Bidang Pengendalian Pencemaran dan Pengembangan Kapasitas Lingkungan Hidup (P2PK) Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul bersama dengan 15 orang perwakilan dari Jejaring Pengelola Sampah Mandiri (JPSM) Kabupaten Gunungkidul melaksanakan kunjungan sekaligus belajar bersama ke Sekolah Air Hujan Banyu Bening, Dusun Tempursari, Kalurahan Sardonoharjo, Kapanewon Ngaglik, Kabupaten Sleman pada hari Jumat, 19 Mei 2023. Dalam kunjungan tersebut, […]

UPT Laboratorium Lingkungan DLH Laksanakan Pengujian Kualitas Air

Air merupakan salah satu senyawa yang penting dalam kehidupan. Bagi manusia, air dipergunakan sehari-hari antara lain untuk memasak, mandi, minum dan lain sebagainya. Dalam penggunaannya tentulah tidak bisa dilakukan secara sembarangan. Untuk keperluan minum, misalnya, kita menggunakan air yang bersih dan layak untuk dikonsumsi. Oleh karena itu, mengetahui kualitas air yang kita gunakan penting untuk […]

Idul Fitri Tanpa Sampah

Hari Raya Idul Fitri akan tiba beberapa hari lagi. Tentunya sudah banyak diantara kita yang melakukan berbagai persiapan seperti membuat makanan ataupun bingkisan yang akan diberikan pada orang terkasih. Sebagai orang yang peduli lingkungan, tentunya berbagai persiapan yang kita lakukan tersebut haruslah memperhatikan dampaknya bagi lingkungan. Kita tentu tidak menginginkan adanya timbulan sampah yang menggunung […]

Peresmian RTH Kapanewon Nglipar

Bupati Gunungkidul, H.Sunaryanta, meresmikan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Kapanewon Nglipar dan Tugu Simpang Tiga Ngrempak Nglipar pada hari Rabu, 15 Maret 2023. Peresmian dihadiri oleh perwakilan dari OPD terkait, lurah se-Kapanewon Nglipar beserta tokoh masyarakat. RTH Kapanewon Nglipar memiliki nilai total Rp. 682.023.867,8- dan dibangun dengan 3 tahapan, yaitu : tahap perencanaan (27 April-26 […]

Hari ini,Puncak Resepsi HPSN 2023 di Lembah Desa Pulutan

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul menggelar resepsi puncak peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) pada Selasa, 21 Februari 2023 di Lembah Desa Pulutan, Wonosari. Peserta yang hadir dalam kegiatan ini kurang lebih 300 orang yang terdiri antara lain dari unsur Forkompimda, Kepala Organisasi Perangkat Daerah se-Kabupaten Gunungkidul, Tim Penggerak PKK Kabupaten, Panewu Wonosari, lembaga non […]

Gropyok Sampah Di Pasar Argosari Wonosari

Bupati Gunungkidul, Sunaryanta, memimpin apel dalam rangka Gerakan Gropyok Sampah di area parkir lantai 2 Pasar Argosari, Wonosari pada Kamis, 16 Februari 2023. Adapun peserta Gropyok Sampah di Pasar Argosari hari ini antara lain yaitu perwakilan dari JPSM Kabupaten Gunungkidul, PMI Kabupaten Gunungkidul, Bank BPD Wonosari, Bank BDG Gunungkidul, Kodim 0730 Gunungkidul , Saka Kalpataru, […]

Skip to content