Air merupakan salah satu senyawa yang penting dalam kehidupan. Bagi manusia, air dipergunakan sehari-hari antara lain untuk memasak, mandi, minum dan lain sebagainya. Dalam penggunaannya tentulah tidak bisa dilakukan secara sembarangan. Untuk keperluan minum, misalnya, kita menggunakan air yang bersih dan layak untuk dikonsumsi. Oleh karena itu, mengetahui kualitas air yang kita gunakan penting untuk […]
Hari Raya Idul Fitri akan tiba beberapa hari lagi. Tentunya sudah banyak diantara kita yang melakukan berbagai persiapan seperti membuat makanan ataupun bingkisan yang akan diberikan pada orang terkasih. Sebagai orang yang peduli lingkungan, tentunya berbagai persiapan yang kita lakukan tersebut haruslah memperhatikan dampaknya bagi lingkungan. Kita tentu tidak menginginkan adanya timbulan sampah yang menggunung […]
Bupati Gunungkidul, H.Sunaryanta, meresmikan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Kapanewon Nglipar dan Tugu Simpang Tiga Ngrempak Nglipar pada hari Rabu, 15 Maret 2023. Peresmian dihadiri oleh perwakilan dari OPD terkait, lurah se-Kapanewon Nglipar beserta tokoh masyarakat. RTH Kapanewon Nglipar memiliki nilai total Rp. 682.023.867,8- dan dibangun dengan 3 tahapan, yaitu : tahap perencanaan (27 April-26 […]
Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul menggelar resepsi puncak peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) pada Selasa, 21 Februari 2023 di Lembah Desa Pulutan, Wonosari. Peserta yang hadir dalam kegiatan ini kurang lebih 300 orang yang terdiri antara lain dari unsur Forkompimda, Kepala Organisasi Perangkat Daerah se-Kabupaten Gunungkidul, Tim Penggerak PKK Kabupaten, Panewu Wonosari, lembaga non […]
Bupati Gunungkidul, Sunaryanta, memimpin apel dalam rangka Gerakan Gropyok Sampah di area parkir lantai 2 Pasar Argosari, Wonosari pada Kamis, 16 Februari 2023. Adapun peserta Gropyok Sampah di Pasar Argosari hari ini antara lain yaitu perwakilan dari JPSM Kabupaten Gunungkidul, PMI Kabupaten Gunungkidul, Bank BPD Wonosari, Bank BDG Gunungkidul, Kodim 0730 Gunungkidul , Saka Kalpataru, […]
Rabu, 18 Januari 2023,bertempat di Ruang Rapat Wonosadi Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, Bidang Konservasi dan Kerusakan Lahan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul menyelenggarkan rapat Paparan Perencanaan Pembangunan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Taman Kota. Rapat yang dimulai pada pukul 09.00 WIB ini dihadiri oleh perwakilan dari BPBD Kabupaten Gunungkidul, Bappeda Gunungkidul, Bidang Perekonomian dan Sumber […]
Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, Antonius Hary Sukmono, mewakili Bupati Gunungkidul dalam penanaman tanaman buah secara simbolis di calon obyek wisata Agro Wisata Winong, pada Selasa, 27 Desember 2022. Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka Milad ke 62 Universitas Ahmad Dahlan sebagai wujud Pengabdian kepada masyarakat, dengan tema “ Gerakan Menghijaukan Indonesia “. Turut hadir […]
Dimulai pukul 13.00 WIB hari ini, Kamis 13 Oktober 2022, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul mengadakan Siaran Langsung Program Adiwiyata dari stasiun Radio Argososro Gunungkidul. Acara bertema menuju sekolah adiwiyata ini menghadirkan narasumber dari sekolah adiwiyata tingkat kabupaten tahun 2022, seperti MIN 1 Gunungkidul, SDN Selang, SDN Siraman 1, SMK Negeri 3 Semanu, SMP Negeri […]
UPT Kebersihan dan Pertamanan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul terus melakukan pembenahan di area Taman Kota Kebon Pelem, Wonosari. Hal ini dilakukan untuk menjaga keindahan serta keasrian taman yang terletak di pusat kota Wonosari ini. Seperti yang dilakukan hari ini, Selasa, 4 Oktober 2022, beberapa pegawai UPT Kebersihan dan Pertamanan DLH Kabupaten Gunungkidul tampak melakukan […]
Sebanyak 200 buah kendaraan bermotor roda dua mengikuti Uji Emisi bagi kendaraan bermotor di halaman kantor Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, Jalan Wonosari- Yogyakarta Km 03, Siyono Wetan pada hari Jumat, 19 September 2022 mulai pukul 09.00 WIB sampai dengan 11.00 WIB. Kegiatan ini terselenggara atas kerjasama antara Dinas Lingkungan Hidup dengan Polsek Playen, Dinas […]