Koordinasi penanganan gelandangan dan pengemis

Selasa, 15 Desember 2020, perwakilan dari Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, menghadiri Rapat Koordinasi penanganan gelandangan dan pengemis yang diadakan di Ruang Rapat I Dinas Sosial Kabupaten Gunungkidul. Rapat ini dilatarbelakangi  keberadaan gepeng di sekitar Taman Parkir Wonosari yang dinilai telah membuat pemandangan menjadi kumuh dan meresahkan masyarakat. Pada kesempatan tersebut ,Dinas Lingkungan Hidup menyarankan […]

Pelatihan Pembuatan Pupuk Kompos Untuk Tenaga Pendidik

Pembuatan kompos dari sampah organik merupakan salah satu cara komprehensif dalam pengelolaan sampah. Untuk mengajak masyarakat agar berpartisipasi aktif dalam pengelolaan sampah, maka pada Senin, 30 November 2020, Bidang Pengendalian Pencemaran dan Pengembangan Kapasitas Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melaksanakan pelatihan pembuatan pupuk kompos dari bahan sampah organik di Sekretariat JPSM Amrih Boemi Lestari, Sumbermulyo, […]

Pelatihan Pembuatan Kerajinan dari Bahan Sampah Anorganik

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melalui Bidang Pengendalian Pencemaran dan Pengembangan Kapasitas Lingkungan Hidup, telah mengadakan pelatihan pembuatan kerajinan  dari bahan sampah anorganik pada Senin, 30 November 2020 di Sekretariat Bank Sampah Catur Mandiri, Selang, Kapanewon Wonosari. Peserta pelatihan merupakan perwakilan dari 12 sekolah adiwiyata yang maju tingkat kabupaten di tahun 2020 ini. Pelatihan dipimpin […]

Sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020

Bidang Pengendalian Pencemaran dan Pengembangan Kapasitas Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melakukan sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Gunungkidul Nomor 13 Tahun 2012 tentang Retribusi Pelayanan Persampahan/ Kebersihan. Sosialisasi ini di lakukan di 2 lokasi yaitu di TPS 3R Margo mulyo Semanu pada Senin, 23 November […]

DLH GK Lakukan Penebangan Pohon di Berpotensi Roboh

UPT  Kebersihan dan Pertamanan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul melakukan kegiatan penebangan pohon di ruas jalan Yogya- Wonosari yang berada di Kalurahan Gading pada hari Kamis, 26 November 2020.  Kegiatan ini dilakukan sebagai antisipasi bencana pada musim penghujan. Pada musim penghujan, pepohonan yang lapuk menjadi ancaman bagi pengendara yang melintas di bawahnya. Selain itu adanya […]

Pembagian dan Penanaman Pohon di Argowijil

Pohon merupakan pondasi dasar dalam merawat ekosistem. Dengan melakukan penanaman pohon, banyak sekali manfaat yang diperoleh, seperti membersihkan udara dari pencemaran,penghasil oksigen, penghasil makanan,penyedia air bersih, melindungi tempat tinggal satwa serta membuat lingkungan menjadi asri dan indah.  Dalam rangka meningkatkan minat masyarakat untuk melakukan penanaman pohon, Bidang Konservasi dan Sumber Daya Alam Dinas Lingkungan Hidup […]

Bank Sampah Cemerlang Beroperasi Lagi

Setelah sempat terhenti sementara karena adanya pandemi corona, Bank Sampah Cemerlang mulai beroperasi kembali pada Jumat, 4 September 2020. Penimbangan sampah dilakukan oleh petugas Bank Sampah Cemerlang di halaman kantor dinas Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul (DLH –GK) , Jalan Wonosari- Yogya Km 3 Siyono Wetan, Logandeng. Sampah yang ditimbang merupakan sampah yang dibawa oleh […]

Studi Tiru Pengelolaan Sampah Organik

Jumat, 28 Agustus 2020, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul (DLH GK) beserta perwakilan dari TPS3R dan lurah di Gunungkidul telah melaksanakan Studi Tiru Pengelolaan Sampah Organik di TPS3R Randu Alas, Ngaglik, Sleman.  Pada kesempatan ini, dilakukan diskusi mengenai usaha bio konversi,baik tentang modal maupun kendala yang dialami.Adapun modal yang diperlukan untuk pembuatan usaha bio konversi […]

Rakor Pembahasan Peraturan Bupati Tentang Retribusi Persampahan

Kamis, 6 Agustus 2020, telah diadakan Rapat Koordinasi Pembahasan Peraturan Bupati Tentang Retribusi Persampahan. Acara ini dipimpin oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, Agus Priyanto dan dihadiri oleh perwakilan dari Organisasi Perangkat Daerah(OPD) terkait, seperti UPT Kebersihan dan Pertamanan, Dinas Perindustrian dan Perdagangan, BKAD serta Bagian Hukum Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul. Pada rakor ini, […]

Uji Publik Raperda Pengelolaan Sampah

Kamis, 13 Agustus 2020,bertempat di Ruang Rapat I Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul, telah dilakukan Uji Publik Raperda Pengelolaan Sampah. Acara dipimpin oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul, Agus Priyanto, dan dihadiri oleh perwakilan dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Satuan Polisi Pamong Praja, UPT Kebersihan dan Pertamanan DLH GK, 18 Kapanewon, 4 Kalurahan, Fasyankes, dan […]

Skip to content