Percantik TPAS melalui Pemanfaatan Barang Bekas

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Gunungkidul terus berupaya mempercantik Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) yang berada di Wukirsari, Baleharjo. Dimulai dengan pembuatan taman di lingkungan TPAS Wukirsari yang membuat TPAS Wukirsari menjadi lebih asri , diikuti dengan pembuatan berbagai macam ornamen yang menghiasi lingkungan TPAS Wukirsari. Ornamen yang dibuat oleh karyawan UPT KP DLH Kabupaten […]

Kerjabakti di Taman Hutan Kota

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Gunungkidul  melakukan kegiatan kebersihan taman hutan kota pada Rabu, 11 September 2019.  Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari rapat koordinasi adipura yang telah diselenggarakan pada Rabu, 4 September 2019 di RR Wonosadi DLH. Selain dari DLH Kabupaten Gunungkidul, acara yang dimulai tepat pukul 08.00 ini juga diikuti oleh UPT Balai […]

Verifikasi Lapangan Rekomendasi Ijin Lingkungan Pengeboran Sumur Uji Produksi

Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul mengadakan verifikasi lapangan rekomendasi ijin lingkungan pengeboran uji produksi pada Kamis, 22 Agustus 2019 di dusun Trasik, Giriasih, Purwosari. Rencana usaha / kegiatan ini bergerak di bidang pengeboran sumur uji produksi pada daerah kekeringan di Kabupaten Gunungkidul. Untuk volume air yang dibutuhkan adalah 1,8 liter/ detik dengan kedalaman sumur 100 […]

Cek Taman RTH

Ruang Terbuka Hijau adalah area memanjang dan atau mengelompok yang penggunaannya lebih bersifat terbuka, tempat tumbuh tanaman baik yang tumbuh secara alami maupun yang sengaja ditanam. Untuk memantau kondisi RTH, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul  mengadakan cek taman RTH secara rutin. Pada Senin, 26 Agustus 2019, DLH Kabupaten Gunungkidul mengadakan cek taman RTH di Semin.  […]

Rakor Petugas Pertamanan

UPT Petugas Pertamanan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul mengadakan rapat koordinasi petugas pertamanan pada Rabu, 21 Agustus 2019. Adapun hasil rapat yang diadakan di UPT tersebut adalah :  Untuk petugas pertamanan dalam melaksanakan tugas setiap hari diharapkan mempunyai ide ide sehingga taman menjadi lebih indah    Petugas Taman diharapkan kejeliannya terhadap ranting rantinng yang sudah kering […]

Bimtek Pengelolaan Limbah B3

Bagian Pengendalian Pencemaran dan Pengembangan Kapasitas Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul mengadakan bimbingan teknis pengelolan limbah B3 pada Kamis, 15 Agustus 2019 di RR Wonosadi DLH Gunungkidul. Acara yang dihadiri oleh perwakilan dari 30 puskesmas se-Kabupaten Gunungkidul ini dimulai dengan sambutan dari Kepala Dinas DLH, Agus Priyanto, SH.,MM dan menghadirkan 3 ( tiga) narasumber,yaitu Veronika […]

Pembentukan Kelompok Pengelola Sampah di Karangasem, Ponjong

Rabu, 17 Juli 2019 jam 09.00 bertempat di Aula Balai Desa Karangasem, Ponjong, Dinas Lingkungan Hidup mengadakan pertemuan pembentukan kelompok pengelola sampah.  Pertemuan ini dihadiri oleh perangkat desa, dukuh se-desa Karangasem, ibu-ibu PKK, Karang Taruna, Puskesmas Ponjong 2, dan Jaringan Pengelola Sampah Mandiri (JPSM) Kabupaten Gunungkidul. Pertemuan dibuka oleh Bapak Kaur Kesra dan sambutan pembuka […]

Pembentukan Kelompok Pengelola Sampah di Desa Genjahan dan Desa Bedoyo,Ponjong

Kamis, 18 Juli 2019, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Gunungkidul mengadakan pertemuan pembentukan kelompok pengelola sampah di 2 desa, yaitu di Desa Genjahan dan Desa Bedoyo, Ponjong. Di Desa Genjahan, pertemuan dilakukan di Aula Balai Desa Genjahan dengan menghadirkan Joko Purnomo dan Jumirah sebagai Narasumber. Sementara untuk pertemuan pembentukan kelompok pengelola sampah di Bedoyo dilakukan di […]

Pemeriksaan Draft UKL UPL Perumahan ” Puri Langgeng “

Bagian Penataan dan Pentaatan Perlindungan dan Pengolahan Lingkungan Hidup DLH Kabupaten Gunungkidul mengadakan pemeriksaan draft UKL UPL Perumahan “Puri Langgeng ” PT. Pesse Inti Altrak. Rapat diadakan pada Jumat, 19 Juli 2019 jam 09.00 WIB bertempat di RR Wonosadi DLH Gunungkidul. Rapat yang dipimpin oleh Kepala Seksi Penataan, Joko Untoro, dan dihadiri oleh perwakilan dari […]

Skip to content