Perwakilan DLH Ikuti Pertemuan DWP

Jumat, 28 Februari 2020, perwakilan dari Dinas Lingkungan Hidup mengikuti pertemuan rutin Dharma Wanita Persatuan (DWP) di RR 1 Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul. Hadir dalam pertemuan tersebut adalah ibu ibu anggota DWP. Untuk setiap OPD mengirimkan 3 orang wakil dalam pertemuan tersebut.

Pertemuan ini merupakan tindak lanjut hasil musyawarah DWP di Jogjakarta. Diketahui ada beberapa AD/ART yang dirubah.

Untuk selanjutnya akan diadakan musyawarah kabupaten DWP pada Minggu ke 2 bulan Maret mendatang. Dimohon untuk setiap OPD mengirimkan anggotanya yang dinilai aktif di PKK desa untuk terjun di DWP sebagai pengurus.

Previous Pengujian COD Air Sungai Siraman

Leave Your Comment

Skip to content